Terima kasih buat staf baru Wibusubs yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini, yakni Mbak Kino! Semoga betah di Wibusubs yah~ Terima kasih juga buat Mz Damais dan AdigunaLX selaku penyelaras.
Terima kasih untuk Mbak Amrayu dan SARS Fansubs juga selaku penyedia engsub~
Dorama yang diperankan Hoshino Mari, Kato Rosa, Imai Shuto, dan Takizawa Erika ini menceritakan tentang Sakura, wanita yang merelakan gadis yang disukainya menikah dengan orang lain. Belasan tahun kemudian, Sakura kini punya anak bernama Toki. Dia dan ibunya sangat akrab. Dia juga sudah punya pacar. Suatu saat, Toki ingin mengajak pacarnya ke rumah, tapi sesampainya di rumah, ibunya sangat kaget karena pacar Toki sangat persis dengan Kanae, gadis yang dulu direlakan olehnya ....
Di episode 5 dan 6 ini menceritakan tentang Toki yang merasa gelagat ibunya terlihat tidak biasa, jika bersama keluarganya Kanae. Di sisi lain, akhirnya Toki akan dikenalkan pada Bapaknya Kanae. Gimana serunya saat keluarga mereka akhirnya saling bertemu?
Oke, di dua episode ini makin kerasa bitter sweetnya. Apalagi ternyata kalau selama ini ternyata seperti itu. Menyukai seseorang memang bersiap menghadapi segala risikonya. Tapi tentu saja, terkadang kita tak mampu memikul beban berat itu. Selain momen bitternya, setiap melihat hubungan "pure" antara Toki dan Kanae itu rasanya bikin betah gitu. Adem dan sejuk. Meski dimulai dari cinta monyet, tapi terlihat adanya ketulusan dan keseriusan dari kedua belah pihak. Apalagi tiap ngeliat Kanae-nya salting atau blushing gitu, rasanya makin gemes wkwk. Meski bumbu shoujo ai jadi tonggak utama dorama ini, tapi semakin ke sini, semakin gak begitu kerasa, karena memang tujuan dari dorama ini adalah mengikhlaskan. Karena kita tak harus bisa bersama dengan orang yang kita suka.
Oke sekian basa-basinya, selamat menikmati!
- Drama: Kimi no Tsugu Kaori wa
- Country: Japan
- Episodes: 8
- Aired: Nov 8, 2024 - ?
- Aired On: Friday
- Original Network: Tokyo MX
- Duration: 24 min.
Cast & Credits
Penerjemah: Damais
Sumber Video: Dramaotaku
Bantu Donasi kami : Donasi
Min linknya not found
BalasHapushttps://justpaste.it/kimitsugu06
HapusMohon maaf atas ketidaknyamanannya kak
Hapus