Uml no Hajlmarl (2024) - 08 SUBTITLE INDONESIA

Uml no Hajlmarl (2024) - 08 SUBTITLE INDONESIA

   


Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Setelah dibuka dengan garapan dorama romansa anak SMA, kali ini dorama romansa orang dewasa yang penulisnya pernah menulis Silent dan juga Ichiban Suki na Hana, yakni Umi no Hajimari 😎

Terima kasih banyak buat Mbak Afiyah Nabilah yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini dan terima kasih buat Mz Damais selaku penyelaras! Oke, saatnya kita bahas dorama yang satu ini!

Di episode 8、akan menceritakan tentang  Natsu yang bertemu dengan bapak kandungnya. Dia juga ingin memperkenalkan Umi pada ayahnya tersebut. Setelah tidak bertemu sekian lamanya, bagaimana Bapak Natsu meresponsnya?

Yak, di sini episode yang lumayan bikin kesel tapi haru. Karena bisa dibayangkanlab seperti apa sosok seorang Bapak yang lama tidak ditemui, apalagi dia bapak yang enggak ngerawat anaknya. Tapi dari sini juga kita tahu kalau kasih sayang seorang bapak itu cukup unik. Di sisi lain, episode ini cukup emosional juga buat Yayoi, karena saat sudah yakin menjadi ibu bagi Umi, ternyata ada situasi lain yang di luar dugaan. Seperti apa lengkapnya? Langsung aja cus! Selamat menikmati rilisan kami~
Densetsu no Head Sho (2024) - 05 SUBTITLE INDONESIA

Densetsu no Head Sho (2024) - 05 SUBTITLE INDONESIA

 


Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Okee kali ini masih ada unsur romance juga dalam dorama yang digarap Wibusubs wkwkwk. Tapi seperti biasa, selalu ada yang berbeda. Kali ini genre utamanya tentu saja adalah GELUTTTT!!!! Gelut anak SMA yang selalu menarik untuk ditonton wkwkwk. Dan romancenya juga cuma bumbu tambahan doang, sih. Intinya tetep fokus gelut antar geng hehe. 

Sebelumnya, terima kasih banyak untuk Mbak Ichigo Hikari yang mengerjakan rilisan ini dengan ciamik, dan Mz AdigunaLX selaku penyelaras~

Di episode 5 ini menceritakan tentang Jinnai, kadiv wanita baru yang menjabat di daerah Kitakanto. Di awal-awal dia menjabat, dia langsung mengadakan operasi pembersihan preman. Dia bertekad membasmi semua preman di daerah itu, karena menganggap semua preman adalah sampah masyarakat. Bagaimana tanggapan Grand Cross mengenai ini?

Oke, sebelum bahas lebih lanjut. Buat yang ngefans Aya Hirano, langsung gas aja, soalnya dia jadi guest di episode ini. Karena admin yakin buat yang pencinta anime juga pasti gak asing lagi sama sosok seiyuu yang satu ini. Karena masa-masa sebagai pencinta anime pasti ditemenin sama Aya Hirano, misalnya aja dalam anime legendaris Suzumiya Haruhi hehe. Lalu untuk alurnya sendiri ya, agak klise tapi tetep asyik. Cuman bagusnya di sini dikasih sisi logisnya. Kenapa dari dulu preman di daerah sini gak dibasmi gitu sama kadiv sebelumnya. Nah di sini dijelaskan. Jadi ya cukup masuk akal aja. Terus yang serunya juga ada perkembangan di antara Kak Aya Machisuke sama Tatsuhito loh. Kira-kira bakal kayak gimana ya? Yuk tonton!


Selamat menikmati rilisan kami~


Saionji-san wa Kaji wo Shinai (2024) - 05&06 SUBTITLE INDONESIA

Saionji-san wa Kaji wo Shinai (2024) - 05&06 SUBTITLE INDONESIA

 


 

Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Lagi-lagi masih dengan genre romansa! Untuk kesekian kali, kalian masih ketemu Wibusubs dalam genre romansa. Dan kali ini genre romansanya untuk orang dewasa, karena tokohnya usia 30an, ya meski perawakannya masih muda banget sih 😂 Tapi tetep seru kok komedinya~

Sebelumnya terima kasih untuk Mbak Afiyah Nabilah yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini ^^ Dan terima kasih juga untuk mz AdigunaLX serta damais selaku penyelaras~~

Yuk kita bahas doramanya! Oke, dorama yang diperankan Matsumoto Wakana, Matsumura Hokuto, Kurata Ema, dan Yokota Mayu ini menceritakan tentang Saionji, pegawai wanita dari perusahaan aplikasi pekerjaan rumah, yang justru tidak tertarik dan tidak melakukan pekerjaan rumah. Dia sendiri terlibat dalam proyek itu supaya bisa menciptakan kehidupan rumah tangga yang praktis. Dia lajang dan hidup bebas semaunya. Namun suatu hari, kantornya kedatangan teknisi dari perusahaan Amerika yang blak-blakan. Keseharian praktis Saionji pun seketika berubah menjadi rumit.

Di episode 5-6 ini akan menceritakan tentang Saionji yang mulai menyadari perasaan meletup-letup di dalam dirinya bukanlah rasa biasa, melainkan rasa suka. Namun, tentu saja, kalau ada yang jatuh cinta dalam keluarga palsu ini, maka risikonya adalah mengakhirinya. Bagaimana cara Saionji menghentikan perasaan ini?
Yak mulai dari episode 5 ini, bakalan lebih mengutamakan vibe percintaan orang dewasa. Kayak gimana sih cara kita mengatur perasaan itu biar gak bikin pusing. Dan ternyata orang dewasa pun masih kesulitan mengelola perasaan wkwkwk. Alhasil, setiap scene yang tersaji bisa bikin ketawa sambil nahan malu juga. Apalagi di dua episode ini juga udah mulai muncul benih cinta dari tokoh yang lain. Jadi udah mulai ada aroma cinta segitiga gitu~ Tapi seperti biasa, yang cowok muka datar bakalan nyadar perasaannya di akhir-akhir nanti. Di dua episode ini juga akting Ruka bener-bener mewarnai dorama ini. Kalau sebelumnya terkesan kaku dan lebih ngeselin, maka kali ini rasanya makin rame dan seru kalau ada si Ruka. Kepolosan sebagai anak kecilnya sukses bikin dorama ini gak boring. 

Yuk buat yang mau guru-guru, langsung aja sikat!

Selamat menikmati rilisan kami!


Furitsumore Kodoku na Shi yo (2024) - 08 SUBTITLE INDONESIA

Furitsumore Kodoku na Shi yo (2024) - 08 SUBTITLE INDONESIA

  


Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Okee setelah mungkin kalian sudah terpuaskan dengan romance bertubi-tubi, kali ini ada genre selingan, yakni misteri thriller tentang pembunnuhan 13 anak kecil! 😮

Sebelumnya, terima kasih buat Mbak Rin yang sudah bersedia mengerjakan rilisan ini setelah sebelumnya mengerjakan Antihero! Terima kasih juga buat Mz Damais yang berperan menyelaraskan dorama ini~

Ini konsepnya menarik, karena udah lama nggak ada drama tentang 'pembunnuhan' dan juga 'nyerempet sekte'. Apalagi ini dari author yang menulis Shinai naru Boku e Satsui wo Komete, jadi ada kemungkinan bakalan bagus juga ceritanya! Oke mari kita bahas^^

Di episode 8, Sekitar waktu yang sama, sebuah kerangka ditemukan di dekat kediaman Haigawa. Mori khawatir bahwa itu mungkin Miki. Ternyata Hanane telah terlihat di tempat kejadian beberapa hari sebelumnya. 
Kemudian, Saeki dan Mori mendengar kabar dari Satoru. Satoru mengatakan bahwa “Kenryu menghancurkan keluarga” dan menceritakan kembali kejadian di kediaman Haigawa. Saat masa lalu Kenryu terungkap, seorang penyintas insiden rumah besar Haigawa berada dalam bahaya... Bagaimana kelanjutannya?

Selamat menikmati rilisan kami!


Uml no Hajlmarl (2024) - 07 SUBTITLE INDONESIA

Uml no Hajlmarl (2024) - 07 SUBTITLE INDONESIA

  



Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Setelah dibuka dengan garapan dorama romansa anak SMA, kali ini dorama romansa orang dewasa yang penulisnya pernah menulis Silent dan juga Ichiban Suki na Hana, yakni Umi no Hajimari 😎

Terima kasih banyak buat Mbak Afiyah Nabilah yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini dan terima kasih buat Mz Damais selaku penyelaras! Oke, saatnya kita bahas dorama yang satu ini!

Di episode 7, akan menceritakan bagaimana perasaan Tsuno, dan bagaimana kilas balik saat Mizuki mulai hidup berdua dengan Umi. 
Yak, namanya juga alur maju-mundur, pasti bakalan sering ada flashback. Tapi ternyata flashback yang disajikan itu selalu memiliki makna. Di episode ini misalnya. Kita jadi tahu gimana perasaan dan sakit hatinya Tsuno bahwa selama ini dia yang menemani Mizuki, tapi tidak pernah bisa memiliki.

Di sisi lain, kita juga tahu alasan Mizuki memutuskan untuk tidak menemui Natsu, meskipun tahu kontrakannya engga berubah. Kerasa banget sih emosionalnya, dan itu hal yang bagus. Apalagi tiap tokohnya juga bisa men-deliver perasaan itu pada penonton. Jadi penasaran gimana episode-episode selanjutnya menyajikan konflik penutup sekaligus konklusi dari series ini.
Yaiteru Futari (2024) - 07 SUBTITLE INDONESIA

Yaiteru Futari (2024) - 07 SUBTITLE INDONESIA

 

 


Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Lagi-lagi masih dengan genre romansa, yang tidak kalah bagus dengan dorama musim panas yang sudah dirilis sebelumnya, yakni Yaiteru Futari Kosai 0-Nichi Kekkon kara Koi wo Hajimeyo! Jujur, kalau bisa dibilang, ini kandidat dorama romance enteng terbaik sih di musim ini~

Sebelum membahas, terima kasih untuk Mz Shimazu yang sudah mengerjakan~ terima kasih juga untuk mz AdigunaLX yang sudah menangani rilisan ini!

Mohon maaf kalau terlalu lama lanjutnya. Di episode 7 ini akan menceritakan kalau Chihiro mendapat 10 hari liburan musim panas! Tentu saja dia menghabiskannya dengan bersama Kenta di rumahnya. Bagaimana keseruan dua pasutri ini menghabiskan libur musim panas?

Yak, setelah di eps sebelumnya mereka sudah tahu masa lalu satu sama lain, bahkan juga sudah direstui sama mertua, sekarang saatnya mereka meningkatkan keintiman mereka 😍 Asli deh, di episode ini interaksi mereka makin manis dan ngegemesin. Terutama saat lihat reaksi Kenta yang menikmati setiap detik momen bersama Chihiro. Memang yang terbaik tuh kalau kita punya pasangan yang bisa menghargai semua yang kita lakukan untuk dirinya, meskipun itu hal-hal sederhana. Melihat romantisnya mereka, rasanya ga pengen lihat ada konflik yang berat. Semoga bisa tetep enteng dan lovey dovey selalu 🥰 Apalagi Sayuringo di sini juga tiap episode, cantik dan manisnya makin berdamage. Bikin meleleh euy rasanya.

Selamat menikmati rilisan kami!
Subarashiki Kana, Sensei (2024) - 01 SUBTITLE INDONESIA

Subarashiki Kana, Sensei (2024) - 01 SUBTITLE INDONESIA

 


Kembali lagi bersama Wibusubs dalam garapan dorama baru di pertengahan musim panas! Ini dia dorama musim panas selanjutnya dari Wibusubs, yakni Subarashiki Kana Sensei, tentang suka-dukanya guru saat mengajar!

Terima kasih untuk Mbak Ira yang sudah menangani judul ini dengan sangat baik dan apik. Terima kasih juga untuk Mz AdigunaLX selaku penyelaras dan Mz Damais yang mengolah video~ Terima kasih juga untuk Mz ECOSUBS Selaku penyedia english sub!

Yuk, mari bahas. Dorama yang diperankan Ikuta Erika, Hayama Shono, Kayashima Mizuki, Suzuki Jin, dan Komiya Rio ini menceritakan tentang guru yang sudah capek jiwa raga dalam ngajar. Apalagi, dia juga sering diminta atasannya melakukan hal yang gak masuk akal, misalnya jadi perwakilan guru untuk anak yang ketahuan mengutil. Tapi semua itu dia lakukan meski terpaksa. Namun lambat laun, kesabarannya sudah habis, dan dia mau resign. Saat hendak resign, ternyata dia diminta Kepsek untuk menjadi wali kelas untuk kelas bermasalah?!?!

Oke, kali ini dorama tentang guru yang agak berbeda. Kalau kebanyakan gurunya yang semangat atau berusaha membuat murid-muridnya jadi antusias, maka sekarang kebalikannya. Gurunya yang udah males lahir batin buat ngajar wkwkwk. Alasannya ya karena anak zaman sekarang udah susah diatur, terus pendapatan guru sebagai guru juga dikit. Ini bener-bener related sama kenyataan masa kini, dan menurut admin suatu sudut pandang yang bagus. Karena dorama guru gak harus menceritakan kisah guru yang tampil heroik demi mendukung anak muridnya. Dan ternyata episode 1 nya berjalan lebih baik dari yang admin kira. Bahkan, masalah-masalah yang dialami para guru itu emang sering terjadi di RL. Justru kayaknya ini beneran keluh-kesah dari guru yang hendak disampaikan wkwkwk. Alhasil selama episode 1, kita dibikin roller coaster karena isinya senang, sedih, senang, dan sedih lagi. Ikuta Erika yang didapuk sebagai tokoh utama juga sudah bisa mendeliver dengan baik suatu emosi yang campur aduk sebagai guru. Buat kalian yang berprofesi guru, mungkin cocok banget nonton yang satu ini.

Selamat menikmati rilisan kami!

Saionji-san wa Kaji wo Shinai (2024) - 04 SUBTITLE INDONESIA

Saionji-san wa Kaji wo Shinai (2024) - 04 SUBTITLE INDONESIA

 

Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Lagi-lagi masih dengan genre romansa! Untuk kesekian kali, kalian masih ketemu Wibusubs dalam genre romansa. Dan kali ini genre romansanya untuk orang dewasa, karena tokohnya usia 30an, ya meski perawakannya masih muda banget sih 😂 Tapi tetep seru kok komedinya~

Sebelumnya terima kasih untuk Mbak Afiyah Nabilah yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini ^^ Dan terima kasih juga untuk mz AdigunaLX serta damais selaku penyelaras~~

Yuk kita bahas doramanya! Oke, dorama yang diperankan Matsumoto Wakana, Matsumura Hokuto, Kurata Ema, dan Yokota Mayu ini menceritakan tentang Saionji, pegawai wanita dari perusahaan aplikasi pekerjaan rumah, yang justru tidak tertarik dan tidak melakukan pekerjaan rumah. Dia sendiri terlibat dalam proyek itu supaya bisa menciptakan kehidupan rumah tangga yang praktis. Dia lajang dan hidup bebas semaunya. Namun suatu hari, kantornya kedatangan teknisi dari perusahaan Amerika yang blak-blakan. Keseharian praktis Saionji pun seketika berubah menjadi rumit.

Di episode 4 ini akan menceritakan tentang Saionji yang berusaha menampik perasaannya pada Kusumi, karena dia sadar bahwa timbulnya perasaan suka akan mengakhiri kehidupannya saat ini. Namun suatu hari, ada insiden di PAUD-nya Ruka, yang membuat Saionji bersikeras untuk membuktikan kerukunan keluarga palsu mereka.
 
Oke, di episode 4 ini mulai dikasih bumbu-bumbu romansa yang sebelumnya cuma sekilas-sekilas doang. Namun tentu saja, karena ketidaknormalan para tokohnya, jadi bumbu romansa itu dianggep cuma angin lalu. Tapi yaa, eksekusi TBS selalu menarik dan penuh jenaka juga, jadi meski konfliknya gampang ditebak, rasanya tetep fun banget buat ditonton! Apalagi Ruka juga mulai ambil bagian banyak di episode ini, nggak kayak kemarin-kemarin cuma kayak pajangan aja gitu.

Yuk buat yang mau guru-guru, langsung aja sikat!

Selamat menikmati rilisan kami!


Douka Watashi Yori Fukou de Ite Kudasai (2024) - 05-06 SUBTITLE INDONESIA

Douka Watashi Yori Fukou de Ite Kudasai (2024) - 05-06 SUBTITLE INDONESIA

 

Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Lagi-lagi masih dengan genre romansa! Kalau rilisan sebelumnya cenderung manis, yang satu ini pasti bikin emosi gemes karena genrenya perselingkuhan~ Hore! Saat baca sinopsisnya kalian juga bakal ngerasa familiar sama dorama yang dulu pernah digarap Wibusubs loh.

Sebelum membahas, terima kasih untuk Mz @aang_he yang sudah comeback! Dan comebacknya ngerjain genre yang mantap. Terima kasih juga untuk mz AdigunaLX yang sudah menangani rilisan ini!

Oke, mari kita bahas! Dorama yang diperankan Yoshitani Ayako, Nana Asakawa, Seto Toshiki, dan Murase Sae ini menceritakan tentang Keiko yang memiliki adik perempuan kesayangan bernama Shiho. Dia juga mempunyai sahabat bernama Yuka. Terlebih, dia juga sudah menikah dengan pria tampan elite penyayang yang bernama Shinichi. Semua kebahagiaan tampak sudah direngkuh oleh Keiko. Namun ternyata di balik itu semua, Shiho berkata bahwa kebahagiaan dia adalah saat melihat kakaknya menderita. Hah, kenapa?

Di episode 5-6 ini secara di luar dugaan, Shiho akan mengakui semua kejahatan yang dilakukannya pada kakaknya, lewat mulutnya sendiri! Bagaimana reaksi Keiko yang mendengar semua itu? Bagaimana rasanya saat adik yang dia kira merupakan penyemangat terbaiknya justru adalah pengkhianat terdahsyat?

Yak, admin akui, cara series ini mereveal kejahatan antagonisnya terbilang ekstrem, karena langsung lewat mulut si antagonis, sampe-sampe admin bawaannya pengen mempercepat aja gitu pas nonton, karena ngerasa malu banget liatnya wkwkwk. Tapi mungkin itulah yang jadi keunikan juga sih. Dan di sini Nana Asakawa sebagai antagonis berasa banget antagonisnya, aura jahatnya bener-bener dapat dirasakan sampe kita pengen banget menghujat. 
Dan mulai episode 5 ini bakalan jadi masalah keluarga besar loh, bukan cuma masalah mereka bertiga. Penasaran gimana eksekusinya?
Langsung tonton aja! Selamat menikmati~


Shrink: Seishinkai Yowai (2024) - 01 SUBTITLE INDONESIA

Shrink: Seishinkai Yowai (2024) - 01 SUBTITLE INDONESIA

  


Kembali lagi bersama Wibusubs dalam garapan dorama baru di pertengahan musim panas! Ini dia dorama musim panas selanjutnya dari Wibusubs, yakni Shrink! Dorama adem tentang psikiatri~

Terima kasih untuk Mas Fadel yang sudah menangani judul ini dengan sangat baik dan apik. Terima kasih juga untuk Mz AdigunaLX selaku penyelaras dan Mz Damais yang mengolah video~

Dorama yang diperankan Tsuchiya Tao, Nakamura Tomoya, Igeta Hiroe ini menceritakan tentang Yowai, seorang psikiater yang mengelola klinik kecil. Dia mampu menjelaskan nama penyakit pasien yang tidak mampu didiagnosis dokter lain, dan itu memberi pasien ketenangan dan harapan. Dia di sana bekerja dengan Amamiya Yuri, perawat yang bekerja pertama kali di bidang psikiatri. Mereka menangani pasien dengan begitu baik, tapi di baliknya, Dr Yowai memendam trauma yang cukup mendalam.

Oke, kayanya udah lama Wibusubs enggak menangani genre dorama medis yang fokus tentang penyembuhan gangguan mental atau trauma gitu. Kalau gak salah, terakhir dorama yang mirip adalah Kokoro no Kizu o Iyasu. Nah, dorama ini enggak kalah menarik dan juga adem. Karena menceritakan masalah mental yang sering terjadi di sekitar kita. Dan di episode pertama akan membahas gangguan panik atau gangguan kecemasan. Tentu di antara kita pastinya ada yang pernah merasakan hal ini, dan di sini selain diceritakan gejalanya, kitanjuga diberitahukan cara menghadapi dan pengobatannya. Suatu hal yang berguna banget. Dan di sini juga disinggung tentang tingkat bund1r suatu negara. Lalu, mungkin ngga begitu berbeda dengan di Indo, di sini pun diceritakan kalau mampir ke psikiater itu memiliki sentimen negatif, sehingga orang kebanyakan mengurungkan diri untuk pergi, atau pergi secara diam-diam. Karena banyak relatednya buat kita, maka dorama ini ngga salah buat tontonan kalian.

Apalagi diperankan Nakamura Tomoya dan juga mbak Tsuchiya Tao.

Yuk tonton, selamat menikmati rilisan kami!


[PV] =LOVE (Equal Love) - Umi to Lemon Tea

[PV] =LOVE (Equal Love) - Umi to Lemon Tea

             




Kembali lagi bersama Wibusubs dalam rilisan PV =LOVE terbaru! Kali ini lagu dari grup Ikorabu berjudul Umi to Lemon Tea atau dalam bahasa indonya adalah Laut dan Teh Lemon~

Lagu ini merupakan lagu coupling dari single ke-17 mereka, dan centernya adalah Oba Hana~

Untuk lagunya, ini temanya tentang patah hati saat bernostalgia~ 
Dan sesuatu apa yang memicu nostalgia tersebut? Yak, itu adalah teh lemon yang diminum oleh centernya~
Kalau dilihat-lihat, cukup jarang lagu mereka yang tentang nostalgia dan kenangan pahit percintaan yang dipicu oleh suatu benda tertentu. Biasanya kan kayak bawa-bawa aroma, gestur, dan berbau fisik gitu. Kalo ini sepenuhnya nostalgia pasca meminum teh lemon. Liriknya juga cukup berasa "nyesek" meskipun awal-awal terasa manis saat pertama bernostalgia. Hanya saja endingnya kurang dibikin nyesek, harusnya misalnya sampe gebetannya punya anak sekalian gitu, biar lebih berdamage hehe.

Yah secara keseluruhan, bisa dibilang lagu ini related buat sebagian orang yang punya kenangan bersama seseorang, yang mungkin sudah tak bisa digapai lagi di masa kini.

Selain itu, untuk outfit dan koreografinya, terbilang cukup standar dan sederhana, karena bertemakan musim panas, tapi tetap terlihat imut dan anggun kok. Dan tarian-tariannya juga tetap imut~

Intinya, lagu yang satu ini gak kalah easy listening dari lagu Ikorabu lainnya, dan punya lirik yang sangat menarik disimak. Jadi gas aja ya, selamat menikmati rilisan kami!

95 (2024) - 09-10 TAMAT SUBTITLE INDONESIA

95 (2024) - 09-10 TAMAT SUBTITLE INDONESIA

 

Kembali lagi bersama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim semi! Ini dia dorama musim semi selanjutnya dari Wibusubs, yakni berjudul 95 atau Kyugo, atau Kyuugo. Dorama yang mengisahkan perlawanan anak muda menghadapi akhir dunia! 

Terima kasih buat Mbak Wina yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini dari awal sampai akhirnya! Dan terima kasih untuk Mz AdigunaLX dan Damais selaku penyelarasss~
Terima kasih juga buat penonton Wibusubs yang setia mengikuti rilisan satu ini!

Oke. Di episode 9-10 menceritakan tentang Makino yang menantang Q untuk menyelesaikan semua masalah ini dengan pistol. Namun Q menolak itu mentah-mentah dan menantang Makino. Dia berkata tim mereka pasti akan menyukseskan kembang api di akhir tahun. Apakah dapat berjalan lancar?

Sip, akhirnya kita sudah tiba di puncak konflik! Pertarungan mastermind Makino melawan timnya Q boleh admin akui cukup seru. Karena ternyata banyak tokoh yang berhasil dimanipulasi oleh Si Makino ini, sehingga pertempuran cukup sulit dan memakan waktu, tenaga, serta pengorbanan. Admin enggak nyangka bakal ada tokoh yang awalnya kek cuma figuran tapi malah lumayan ngerepotin wkwk. Masalah yang kelihatan awalnya sepele, jadi pelik banget dan melibatkan berbagai hierarki kekuasaan. Admin juga suka caranya series ini menyampaikan alur mundur-maju dengan menarik sehingga gak terasa membosankan. Apalagi formatnya pake wawancara gitu, normalnya biasanya bosen, tapi ini tetep kerasa enjoyable buat diikuti. Kita dibuat turut merasakan "sensasi masa muda" yang dijalani oleh timnya Q. Meskipun gak semua tokoh di timnya Q punya jatah yang cukup untuk diberi development character, tapi ya seenggaknya jalan ceritanya masih berfokus melawan Makino tanpa banyak mehyimpang.

Buat kalian yang nyari dorama dengan alur mundur, disertai banyak penceritaan tentang Jepang tahun 90-an, dorama ini sangat cocok. Apalagi diperankan Takahashi Kaito, Nakagawa Taishi, Sekiguchi Mandy, Matsumoto Honoka, Kanata Hosoda, Suzuki Jin, sampai Inukai Atsuhiro, loh! Bertabur bintang banget~

Oke, sekalian ini sinopsisnya ya: Dorama yang diperankan Takahashi Kaito, Nakagawa Taishi, Matsumoto Honoka, Inukai Atsuhiro, Kanata Hosoda ini berlatar pada tahun 1995 dan masa kini, yang menceritakan tentang Akihisa, seorang murid teladan yang sangat rajin belajar. Akihisa menikmati kesehariannya dengan belajar, hingga pada suatu hari, terjadi insiden gas sarin yang menewaskan banyak orang di kereta. Dia tertarik dengan hal tersebut dan mengunjungi TKP. Di TKP, dia bertemu dengan Sho, cowok yang punya geng mencolok di Shibuya. Mulai dari sana, kehidupan Akihisa yang tadinya murid teladan perlahan berubah.

Selamat menikmati rilisan kami!


Uml no Hajlmarl (2024) - 06 SUBTITLE INDONESIA

Uml no Hajlmarl (2024) - 06 SUBTITLE INDONESIA

 

Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Setelah dibuka dengan garapan dorama romansa anak SMA, kali ini dorama romansa orang dewasa yang penulisnya pernah menulis Silent dan juga Ichiban Suki na Hana, yakni Umi no Hajimari 😎

Terima kasih banyak buat Mbak Afiyah Nabilah yang sudah berkenan mengerjakan rilisan ini dan terima kasih buat Mz Damais selaku penyelaras! Oke, saatnya kita bahas dorama yang satu ini!

Di episode 6 kita akan menyaksikan Natsu yang menghabiskan libur bersama Umi. Di sana dia mencoba menemani Umi dan juga belajar untuk menghadapi Umi, misalkan nanti dia benar-benar menjadi Bapaknya. Apakah Natsu bisa menyeimbangi Umi?

Oke, di episode 6 ini awalnya terkesan biasa aja karena cuma percakapan sederhana diiringi aktivitas sederhana juga. Tapi di pertengahan dan menjelang akhir, mulai disajikan konflik-konflik baru dan ada revealing baru juga. Di sini semakin diperlihatkan ketidaksukaan Tsuno terhadap apa yang terjadi, karena memang Tsuno kan sudah memendam rasa sama mendiang Mizuki Selain itu juga revealing di akhir episode pun bikin kaget. Ada alasannya juga loh, kenapa Mizuki memutuskan mau melahirkan Umi, meski dia orang yang suka berjalan dengan tempony sendiri. Penasaran kan? Langsung gas!

Selamat menikimati rilisan kami!


Densetsu no Head Sho (2024) - 04 SUBTITLE INDONESIA

Densetsu no Head Sho (2024) - 04 SUBTITLE INDONESIA

  



Kembali lagi berama Wibusubs dalam garapan dorama baru musim panas! Okee kali ini masih ada unsur romance juga dalam dorama yang digarap Wibusubs wkwkwk. Tapi seperti biasa, selalu ada yang berbeda. Kali ini genre utamanya tentu saja adalah GELUTTTT!!!! Gelut anak SMA yang selalu menarik untuk ditonton wkwkwk. Dan romancenya juga cuma bumbu tambahan doang, sih. Intinya tetep fokus gelut antar geng hehe. 

Sebelumnya, terima kasih banyak untuk Mbak Ichigo Hikari yang mengerjakan rilisan ini dengan ciamik, dan Mz AdigunaLX selaku penyelaras~

Di episode keempat, ceritanya akan menjelaskan situasi kesehatan Sho yang ternyata cukup serius dan pelik. Selain itu, juga menceritakan Sakurai, salah satu anggota Grand Cross yang jatuh cinta dengan seorang cewek. Namun, kisah cintanya tak berjalan mulus, termasuk ceweknya kali ini. Apa sebabnya?

Yak, sepanjang episode kali ini cukup seru dan berbeda karena ada unsur romancenya, dan terlebih yang namanya preman kan jadi konyol kalau udah ketemu cewek, sehingga bikin komedinya makin berasa wkwkw

Dan seperti biasa, Tatsuhito alias Sho kembali mencuri perhatian di sini. Meski gak pandai gelut, kayanya dia bakal jadi ketua yang disegani saat ketahuan nanti~

Yuk simak keseruan mereka! Selamat menikmati rilisan kami!